Gatur Lalin Pagi,Unit Samapta Polsek Banjaran Rutin Melaksanakan Pelayanan Kepada Masyarakat

Banjaran,Polsek Banjaran secara rutin menurunkan personil nya guna melakukan pelayanan kepada masyarakat seperti yang terlihat unit Samapta Polsek Banjaran Polresta Bandung Polda Jabar melaksanakan pengaturan lalu lintas setiap hari di titik titik jalan yang merupakan tempat rawan terjadinya kepadatan arus lalu lintas.sabtu (20/05/2023).

 

Bacaan Lainnya

Iptu Asep muharam S.H selaku kanit samapta Polsek Banjaran mengatakan giat pengaturan Lalu Lintas (Gatur Lantas) Pagi ini di laksanakan “agar masyarakat tidak terhambat karena kepadatan arus lalin serta dalam kesempatan tersebut memberikan himbauan kepada warga agar selalu mentaati peraturan lalu lintas saat berkendara dijalan demi keselamatan diri sendiri maupun orang lain” Ucapnya

 

Ditempat terpisah Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo,S.H.,S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Banjaran Polresta Bandung mengatakan bahwa kegiatan yang dilaksanakan ini adalah bentuk pelayanan Polri kepada masyarakat sehingga masyarakat dapat selamat dan aman saat berkendara di jalan raya.

 

Lebih lanjut Kapolsek berharap dengan ada nya kehadiran personilnya khusus nya Unit Lantas dilapangan dapat dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat khusus nya oleh pengguna jalan pungkas Kapolsek.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *